4
Feb 2019
0
Sosialisasi IKAPEKSI dan Disnaker, Peluang Magang di Jepang Bagi Siswa Tamatan SLTA Melalui Jalur Resmi Pemerintah
Seluruh siswa kelas XII pada sabtu (02/02/2019) kemarin mengikuti acara sosialisasi yang diadakan oleh Ikatan Pengusaha Kenshuusei Indonesia (IKAPEKSI) Kota Metro di gedung C lantai 2 SMK Muhammadiyah 1 Metro. Turut hadir dalam acara tersebut Kabid Ketenaga Kerjaan Disnaker kota Metro Afrizal dan ketua DPD IKAPEKSI Lampung Agus Budiono beserta tim sejumlah 5 personil. Acara tersebut dibuka oleh perwakilan sekolah...
Komentar Terbaru